Text
PERANCANGAN APLIKASI ADMINISTRATION & TRANSACTION SYSTEM (OATS) BERBASIS WEB PADA BAGIAN FRONT-END ADMIN
Aplikasi Order Administration & Transaction System (OATS) berbasis web dikembangkan untuk meningkatkan efisiensi pengelolaan pemesanan dan transaksi pada restoran. Selama Magang Kerja Industri (MKI) di PT. Studio Kami Mandiri, proses pengembangan aplikasi dilakukan menggunakan framework Laravel serta pengelolaan data dengan MySQL dan Firebase. \r\n\r\nFitur utama yang diimplementasikan meliputi pemesanan digital, pembayaran online, dan pengelolaan produk serta kategori. Dengan antarmuka yang responsif, aplikasi ini mempermudah pelanggan dalam memesan dan membayar langsung dari meja menggunakan kode QR. Hasil akhir menunjukkan bahwa aplikasi OATS mampu meningkatkan produktivitas dan kepuasan pelanggan
E25.58302.1320 | KP25.58302.1320 | Perpustakaan Lantai 3 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain