Text
PEMANFAATAN WEB GIS UNTUK MENDUKUNG PELAYANAN PAJAK PBB DI BADAN PENDAPATAN DAERAH BANYUWANGI
Pelayanan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Banyuwangi menghadapi kendala berupa sulitnya akses data peta secara real-time dan minimnya aplikasi yang efisien untuk pengecekan data objek pajak di lapangan. Solusi yang ditawarkan adalah penerapan WebGIS untuk meningkatkan efisiensi pelayanan. Sistem ini memungkinkan akses cepat terhadap data objek pajak serta pengelolaan atribut secara efisien. Implementasi WebGIS diharapkan dapat mempermudah proses validasi dan pengelolaan data, mendukung efisiensi kerja staf, dan menjadi referensi pengembangan teknologi serupa.
E25.58302.1475 | KP25.58302.1475 | Perpustakaan Lantai 3 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain