Text
PERANCANGAN KONSTRUKSI KAPAL BOAT WISATA 1 GT DENGAN PENDEKATAN BKI VOLUME V RULES FOR FIBREGLASS REINFORCED PLASTIC SHIPS
Boat atau perahu yang memiliki ukuran lebih kecil dibandingkan dengan kapal laut. Boat juga ada beberapa macam tergantung dari fungsinya sendiri seperti boat penumpang, boat patrol, boat wisata, boat ambulance, boat mancing, boat pemadam, dan boat diving. Dari banyaknya jenis jenis boat paling sering kita lihat didaerah Indonesia adalah boat wisata. Boat wisata sering kita kenal dengan tour boat merupakan jenis boat yang digunakan di laut, sungai maupun danau. Kapal boat dibangun menggunakan bahan fiber glass karena kapal fiber glass memiliki keunggulan lebih ringan, lebih tahan terhadap cuaca, perawatan mudah dan waktu produksi lebih singkat. Kekuatan konstruksi merupakan hal utama dalam pembutan kapal. Kekuatan konstruksi kapal sangatlah penting salah satunya untuk menopang mesin utama kapal, menopang berat penumpang, dan lebih kuat Ketika terkena ombak dari depan maka dari itu perlu adanya perhitungan kekuatan konstruksi yang dapat memberikan keamanan bagi penumpang untuk masalah kekuatannya maka dari itu perlunya Perhitungan kostruksi pada kapal boat. Untuk menghitung kekuatan konstruksi kapal tersebut menggunakan metode elemen hingga. Jadi dilakukan penelitan ini untuk mengetahi kekuatan konstruksi pada kapal boat penelitian ini dilakukan karena sedikitnya kapal kecil atau boat tidak menggunakan konstruksi dari penelitian ini di dapat hasil untuk bagian buritan paling kuat dengan jarak gading 0,35 meter dan bagian Haluan dengan jarak gading 0,35. Dari analisa tersebut terjadi selisih dengan variasi jarak gading. Dapat disimpulkan bahwasanya semakin dekat jarak gading kekuatan konstruksinyapun semakin kuat namun akan lebih banyak mengeluarkan bahan untuk pembuatannya.
B23.21302.571 | PA23.21302.571 | Perpustakaan Lantai 2 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain