Text
ANALISA KERUSAKAN PADA MESIN UNCOILER DI PT. UTOMODECK METAL WORKS
Magang Kerja Industri (MKI) merupakan salah satu mata kuliah wajib yang \r\ndilaksanakan setiap mahasiswa Program Studi D-IV Politeknik Negeri \r\nBanyuwangi. Magang Kerja Industri dilakukan dengan tujuan yakni menyiapkan \r\ncalon tenaga kerja dengan melatih mahasiswa bekerja dibawah bimbingan atau \r\nsecara langsung oleh seorang atau beberapa orang pekerja ahli dalam kurun waktu \r\nyang telah ditentukan. Ketika mahasiswa melaksanakan Magang Kerja Industri\r\n(MKI), mahasiswa telah benar-benar dapat melakukan pekerjaan sebagaimana yang \r\ntelah diajarkan, barulah mahasiswa tersebut dapat dilepas, biasanya untuk bekerja \r\nsecara mandiri atau berkelompok. Tujuan program Magang Kerja Industri (MKI) \r\nbagi mahasiswa Program Studi Teknologi Rekayasa Manufaktur Jurusan Teknik \r\nMesin adalah untuk meningkatkan kualitas lulusan yaitu untuk memberikan bekal \r\npengalaman kerja yang nyata. Magang Kerja Industri (MKI) yang di lakukan \r\nberfokus pada bidang maintenance. Dengan demikian pelaksanaan Magang Kerja \r\nIndustri (MKI) ini di harapkan dapat memberikan pengalaman bagi mahasiswa di \r\ndunia kerja.
E23.36301.579 | KP23.36301.579 | Perpustakaan Lantai 3 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain