Text
STRATEGI PEMASARAN PRODUK BENIH BUNCIS (PHASEOLUS VULGARIS L.) DI PT WIRA AGRO NUSANTARA SEJAHTERA KEDIRI
Magang kerja industri merupakan salah satu program yang tercantum dalam kurikulum akademik Politeknik Negeri Banyuwangi yang dilaksanakan pada semester VII. Program tersebut merupakan salah satu syarat kelulusan mahasiswa diploma (D-IV). Tanaman buncis (Phaseolus vulgaris L) merupakan tanaman sayur polong, \r\nmasuk dalam kelompok kacang-kacangan (beans) yang hasilnya dapat dipanen \r\ndalam bentuk polong muda atau polong tua (untuk diambil bijinya). Mata kuliah strategi pemasaran telah didapatkan oleh mahasiswa dalam \r\nperkuliahan. Strategi pemasaran adalah bentuk perencanaan yang ditemukan di \r\nbidang pemasaran. Tujuan dari kegiatan Magang Kerja Industri (MKI) yaitu untuk mengetahui dan melaksanakan kegiatan Magang Kerja Industri (MKI) di PT Wira Agro Nusantara Sejahtera dan mengetahui dan melaksanakan bagaimana strategi pemasaran produk benih buncis (Phaseolus vulgaris L.) di PT Wira Agro Nusantara Sejahtera. Kegiatan Magang Kerja Industri yang dilaksanakan di PT Wira Agro di mulai dari pengolahan lahan hingga pasca panen sampai dengan pemasaran benih buncis. Strategi pemasran yang diterapkan di PT Wira Agro Nusantara \r\nSejahtera (WIRANUSA) seperti segmenting, targeting, dan positioning serta \r\npenerapan bauran pemasaran berupa 4 P (product, price, place, dan promotion).
E23.41311.670 | KP23.41311.670 | Perpustakaan Lantai 3 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain