Text
PENGENDALIAN MUTU PADA PROSES PRODUKSI SUSU PASTEURISASI DI CV MILKINDO BERKA ABADI MALANG JAWA TIMUR
Proses produksi Susu Pasteurisasi di CV. Milkindo Berka Abadi meliputi penyediaan bahan baku, pasteurisasi, homogenisasi (mixing), penambahan flavour, pengemasan, serta penyimpanan. Pengendalian mutu yang dilakukan di CV. Milkindo Berka Abadi dimulai dari pengujian bahan baku, pengendalian mutu produk susu pasteurisasi dan pengendalian mutu pada produk akhir sudah dilakukan dengan baik, dan sesuai dengan prosedur yang ada. Dilakukannya pengendalian mutu ini bertujuan untuk menjamin kualitas produk yang akan dipasarkan.\r\n
E24.41333.752 | KP24.41333.752 | Perpustakaan Lantai 3 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain