Text
PENGARUH PENAMBAHAN TEPUNG BUNCIS (PHASEOLUS VULGARIS L.) TERHADAP KUALITAS FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK BAKSO AYAM
Daging ayam broiler adalah bahan pangan yang mengandung gizi yang tinggi, memiliki rasa dan aroma yang enak tekstur yang lunak dan harga yang relatif murah, sehingga banyak masyarakat yang mengkonsumi. Restrukturisasi daging merupakan pembentukan kembali daging utuh dari potongan daging kecil dan tak beraturan (berkualitas rendah) dengan \r\npenambahan bahan pengikat. Bakso menggunakan filler dan binder berfungsi sebagai pengisi \r\ndan pengikat air. Tepung buncis merupakan bahan pengisi yang dapat digunakan pada bakso.\r\nTepung buncis merupakan salah satu tepung bebas gluten yang paling banyak mengandung \r\nnutrisi dan protein yang cukup tinggi.
B24.41333.1201 | PA24.41333.1201 | Perpustakaan Lantai 2 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain